BEM FEB UTS terbentuk pada tahun 2016 yang diinisiasi oleh mahasiswa FEB dan melakukan pengusulan kepada bapak Abdul Hadi Ilman,S.E.,M.P.P. Selaku dekan Fakultas Ekonomi dan bisnis pada saat itu. Usulan mahasiswa untuk membentuk BEM FEB sangat di dukung oleh dekan FEB UTS sebab beliau begitu menyadari peran organisasi BEM sangat penting bagi mahasiswa.

Namun pada saat itu BEM FEB belum memiliki landasan aturan yang kuat seperti AD/ART dan lainnya, maka fokus kepengurusan awal BEM FEB untuk membentuk AD/ART BEM FEB pada tahun 2017 AD/ART BEM FEB baru dapat terselesaikan sehingga pada tahun 2017 BEM FEB baru memiliki landasan aturan yang jelas.

Berkat semangat dan kerja keras mahasiswa yang selalu mempersiapkan regenerasi maka BEM FEB sampai sekarang masih bertahan dan selalu eksis dalam melakukan program-Program yang relevan.

 

VISI

Sinergi Bersama, Komitmen Bekerja, Membangun Loyalitas Menuju FEB Berkarya

MISI

  1. Meningkatkan Kerjasama Se-Ormawa FEB
  2. Meningkatkan Loyalitas Mahasiswa FEB
  3. Membangun Hubungan Emosional Yang Baik di Internal Maupun Eksternal
  4. Memberi Ruang Pada Minat dan Bakat Mahasiswa FEB
  5. Menampung Aspirasi Serta Membangun Jiwa Leadership Mahasiswa FEB

Anugrah Ade Cantary

Ketua

Muhammad Ulul Azmi Harahap

Wakil Ketua

Sekretaris

Wa Ode Askila

Sekretaris 1

Halisa safira

Sekretaris 2

Bendahara

Wa Ode Askila

Sekretaris 1

Halisa safira

Sekretaris 2

Mentri Eksternal

Walid

Mentri Internal

Rasdan

Departemen PSDM (Pengembangan Sumber Daya Mahasiswa)

Ketua Departemen : Fadlun Husnul Khairunnas

Anggota :

Amjad Ramdani

Dita Apriana

Dwi Arsianovita

Wanda Budiyanengsih

Wa ode Hikmawati

Sisi Heriani

Departemen MEDINFO (Media dan Informasi)

Ketua Departemen : Denia Nanda Safitri

Anggota :

Asmaul Husna

Anis Selviani

Fadillah Eka Meilany

Maia Alya Lestari

Tiara Anastasya latuo

Departemen bidang Jarpub

Ketua Departemen : Randy Bahraysi Rohadi

Anggota :

Nur iqrom pancar gahara

Zildjian Zilullah

Dwi Nursyahbani Maryam

Nawab Winardi

Departemen SOSMAS

Ketua Departemen : Aditia Alfarisi

Anggota :

Iin Putri Andani

Mardiya

M Idham Azhary

Ardiansyah

Nadia Safitri

Iyan Ardiansyah

Departemen Kesekretariatan & Aset

Ketua Departemen : Abdul Rahman

Anggota :

Sri Tantri Yani

Yulia Puspita dewi

 

Departemen SOSPOL (Sosial Politik)

Ketua Departemen : Ori Alfiansyah

Anggota :

Lalu Gilang Maswarang

Sugianto almusuky

Departemen PPM

Ketua Departemen : Shafira Marwah Alfiya

Anggota :

Nur Hasana

Erik Solikin

Latipah Aini

Dian Agustina

Departemen pp

Ketua Departemen : Kharisma Intan Saputri

Anggota :

Betti Kusmi Jayanti

Agistha Fadillah

Jahrayanti

Nismala sari

Gina Harlina

Departemen EKRAF

Ketua Departemen : Tri Afrianingsih

Anggota :

Aldy Eka Putra

Lilis safira

Nur Aprilliani

Laurensia Nona Goban

Aida Amir